Jumat, 03 Agustus 2012

Sony Xperia Acro S - ICS, Dual Core 1,5 Ghz, Memori 16Gb, microSD up to 32Gb

Sony Xperia Acro S
Sony Xperia acro S mengadopsi sistem operasi Android Ice Cream Sandwich dan terdapat sebuah prosesor berkekuatan 1,5 Ghz dual core Snapdragon chipset. Kapasitas RAM 1GB dan media penyimpanan sebesar 16GB. Xperia acro S akan melanjutkan kesuksesan seri Xperia berikutnya.

Layar berukuran 4,3 inci yang mampu menampilkan gambar 720p. Kamera pada smartphone ini yakni 12 MP. Menggunakan Exmor R sensor dan ukuran diafragma hingga f/2.4, mampu merekam video dengan kulitas full HD 1090p. Sedangkan kamera depan yang berfungsi untuk video call sebesar 1,3 MP.

Keistimewaan Sony Xperia acro S adalah daya tahan terhadap debu dan tahan air.  Smartphone ini dapat bertahan didalam air selama 30 menit pada kedalaman 1 m lebih.

Spesifikasi Sony Xperia acro S
Jaringan
  • 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • 3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Ukuran dan Berat
  • Ukuran : 126 x 66 x 11.9 mm
  • Berat : 147 g
Layar
  • Type LED-backlit LCD, capacitive touchscreen, 16M colors, Size 720 x 1280 pixels, 4.3 inches (~342 ppi pixel density), Protection Scratch-resistant shatter proof glass
  • Sony Mobile BRAVIA Engine
  • IP67 certified – dust and water proof (up to 1m for 30 mins)
Memori
  • Card slot : microSD, up to 32 GB
  • Internal 16 GB storage, RAM 1 GB
Kamera
  • Belakang : 12 MP, 4000×3000 pixels, autofocus, LED flash
  • Video Ya, 1080p@30fps, continuous autofocus, video light, video stabilizer
  • Depan Ya, 1.3 MP, 720p@30fps
Fitur
  • OS : Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich)
  • CPU : Dual-core 1.5 GHz Scorpion
  • Chipset : Qualcomm MSM8260 Snapdragon
  • GPU : Adreno 220
Kapasitas dan daya tahan baterai
  • Standard battery, Li-Ion 1910 mAh
  • Stand-by Up to 290 h (2G) / Up to 310 h (3G)
  • Talk time Up to 6 h 40 min (2G) / Up to 7 h 10 min (3G)
  • Music play Up to 23 h
Harga Sony Xperia acro S
Harga Sony Xperia acro S masih belum dapat ditentukan sekarang. Karena Sony sendiri hanya merilis informasinya saja.

Dengan memasukan alamat email dibawah ini, berarti anda akan dapat kiriman artikel terbaru dari Pusat Harga.com di inbox anda:


0 komentar:

Posting Komentar

 

About Pusat Harga

Pusat Harga merupakan blog yang membahas harga-harga gadget maupun mereview suatu produk dari vendor yang memproduksi gadget. Pusat Harga tidak membahas suatu harga produk dari hasil opini Pusat Harga sendiri, melainkan merangkum dari berbagai.. read more »

Anda dapat menemukan kami pada Twitter, Facebook dan Google+ dan Anda juga dapat menghubunginya di pusatharga[at]gmail.com

Gratis Langganan Harga Ponsel Baru

  
Segera konfirmasi email anda agar kami bisa mengirimkan harga ponsel terbaru gratis ke email anda.